Kapolsek Tangse Melaksanakan Himbauan Kamtibmas, dan Wajib Vaksin di Aula Kantor Camat Kec. Tangse Kab. Pidie

Tribratanewspolrespidie.id |

Kapolsek Tangse IPDA Heri Haryanto, S.H, melaksanakan Himbauan Kamtibmas dan berikut Wajib melaksanakan Vaksin bertempat di Aula Kantor Camat Tangse Kec. Tangse Kab. Pidie. Selasa, 28/09/2021.

Pelaksanaan tersebut dihadiri oleh Kanit Binmas Polsek Tangse, Seluruh Keuchik dalam 28 Desa di Kec. Tangse, Perwakilan tokoh pemuda dan masyarakat dalam 28 Desa di Kec. Tangse dan Pendamping Desa serta pendamping lokal Desa.

Dalam kesempatan tersebut IPDA Heri penyampaikan, Sosialisasi Qanun No.9 Tahun 2008 tentang 18 perkara yang dapat diselesaikan di Gampong, mengajak masyarakat untuk menjaga situasi Kamtibmas di Kec. Tangse. Mengajak mansyarakat untuk meginformasikan setiap permasalah dan kejadian yang ada di gampong secara cepat dengan mmbentuk piket aparatur Gampong.

Mengajak masyarakat dapat menyukseskan program Pemerintahan untuk Vaksin sebagai salah satu bentuk pencegahan penyebaran Covid-19 oleh Pemerintah. Kegiatan tersebut berakhir pada pukul 11.30 wib dalam keadaan aman dan baik.

About Indra Humas

Check Also

Kapolres Pidie Tinjau Kesiapan Venue PON XXI Aceh-Sumut di Kabupaten Pidie

Tribratanewspolrespidie.id / Sigli – Kepala Kepolisian Resor Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK, bersama sejumlah …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: MAAF, ARTIKEL INI DILINDUNGI ADMIN !!!