Sat Reskrim Bekerjasama dengan Polsek Mane, Polsek Geumpang Melaksanakan Gebyar Gerai Vaksin Massal di Kec. Geumpang

Tribratanewspolrespidie.id |

Dengan melakukan terobosan dan menggerakkan Satuan dan Bagian Organisasi Polri melalui Satuan Reskrim Kriminal Polres Pidie bekerjsa sama dengan Polsek Mane dan Polsek Geumpang serta Urkes Polres Pidie mengadakan Lounching Vaksinasi Massal di Kec. Geumpang Kab. Pidie. Senin, 13/12/2021.

Bertempat di halaman Polsek Geumpang dengan bekerja sama Satuan Urkes, Satuan Fungsi Reserse Kriminal dan Urusan Kesehatan yang ada di Kec. Geumpang serta Poslek Mane melaksanakan Vaksinasi Covid-19 untuk masyarakat Umum yang belum melaksanakan Vaksinasi.

Pemerintah sangat fokus dengan ini. Apalagi saat penyebaran Virus Covid-19 semakin massif dan mudah menyerang masyarakat dan Hak mereka tetap harus diberikan. Namun tetap mengutamakan kesehatan dan keselamatan, Oleh karena itu, pemberian Vaksin seluruh untuk masyarakat Kab. Pidie khususnya di wilayah Kec. Geumpang.

Menurut Kasat Reskrim Polres Pidie IPTU M. Rizal, S.E, M.H bahwa dalam rangka percepatan Vaksinasi kepada masyarakat kami merasa punya tanggung jawab moral untuk mensukseskannya, oleh sebab itu kami melakukan kerjasama dengan lintas sektor agar pencapaian Vakisnasi terhadap Masyarakat dan Pelajar bisa maksimal. Bagi masyarakat yang telah melaksnakan vaksin, masing-masing mendaptkan undian paket Umrah dan sembako lainnya.

Kasat Reskrim juga mengajak semua pihak serta pihak instansi lainnya ikut terlibat, bersama-sama mendukung program vaksinasi demi keselamatan masyarakat. “Kami mengucapkan terima kasih atas dukungan dari semua pihak terutama jajaran Kec. Geumpang atas terselenggaranya kegiatan Vaksinasi di wilayah jajaran Kab. Pidie.

“Kesuksesan vaksinasi ini tidak lepas dari komitmen kita bersama untuk terus bersinergi dan menjalin koordinasi yang harmonis. Kami sangat mengharapkan dukungan lintas sektor ” dan pesan Kasat Reskrim walapun sudah di vaksin tetap Terapkan Protokol Kesehatan disini dan dirumah tandasnya.

About Indra Humas

Check Also

Kapolres Pidie Tinjau Kesiapan Venue PON XXI Aceh-Sumut di Kabupaten Pidie

Tribratanewspolrespidie.id / Sigli – Kepala Kepolisian Resor Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK, bersama sejumlah …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: MAAF, ARTIKEL INI DILINDUNGI ADMIN !!!