Polres Pidie Melaksanakan Pemakaman Personil Polres Aceh Barat

Tribratanewspolrespidie.id /

Personil Polres Pidie yang diikuti seluruh PJU Polres Polres Pidie melaksanakan kegiatan Upacara pemakaman Personel Polres Aceh Barat atas nama Aiptu Mulfitri Jabatan Ps. Kanit Sabhara Polsek Bubon Polres Aceh Barat. Senin, 01/11/2021.

Dalam pelaksanaan pemakaman, Kapolres Pidie AKBP Padli, S.H, S.I.K, M.H yang diwakili oleh Waka Polres Pidie KOMPOL Hyrowo, S.I.K, memberikan sambutan turut berlangsungkawa atas kepergian salah satu keluarga besar Polres Aceh Barat yang bertempat tinggal di Kab. Pidie.

“Untuk keluarga besar almarhum dan semuanya, sebagai umat yang beriman kiranya dapat merelakan kepergian Almarhum untuk kembali menghadap sang pencipta. Tutur Waka Polres Pidie.

About indrahumas

Check Also

Peduli Lingkungan, Kodim 0102 / Pidie bersama Polres Pidie Tanam 5000 Magrove di Lueng Sungai Gampong Sukon Simpang Tiga

Tribratanewspolrespidie.id / Sigli – Sebagai wujud sinergitas TNI – Polri dan Pemerintah bersama masyarakat melakukan …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: MAAF, ARTIKEL INI DILINDUNGI ADMIN !!!