MONITORING KEGIATAN PUSKESMAS SAKTI DALAM RANGKA PEMBERIAN IMUNISASI TETES MANIS POLIO DI WILAYAH KEC. SAKTI KAB. PIDIE

Tribratanewspolrespidie. Id /

Kamis 08 Desember 2022 bertempat di Mukim Murong dan Mukim Lameu telah dilaksanaka kegiatan vaksin imunisasi Tetes manis Polio serentak di Kec. Sakti Kab. Pidie.

Adapun dalam kegiatan tersebut di hadiri oleh Kapolsek Sakti di wakili oleh AIPDA Munir, Kapuskesmas sakti dr. Syarifah Nurul Alam, Staf Puskesmas Sakti, Pers Polsek Sakti, Para Bidan Desa, Para Kepala Desa dan Para Orang tua yang membawa anak2 untuk Vaksin Polio.

Adapun kegiatan Imunisasi Tetes Polio secara serentak tersebut di lakaksanakan untuk mengantisipasi terjadinya Lumpuh Layu bagi anak anak akibat virus Polio, serta diharapkan seluruh elemen masyarakat mendukung program Pekan Imunisasi Nasional di Kec. Sakti Kab. Pidie.

Kegiatan Pekan Imunisasi Nasional tersebut selesai sekira pukul 11.00 wib, berjalan dengan aman dan lancar.

About Indra Humas

Check Also

Sat Lantas Polres Pidie Tegur Pengemudi Kenderaan Bak Terbuka Yang Angkut Penumpang

Tribratanewspolrespidie.id / Sigli – Satuan Lalu lintas Polres Pidie bersama Personel Gabungan Ops Ketupat Seulawah …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: MAAF, ARTIKEL INI DILINDUNGI ADMIN !!!