MONITORING KEGIATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW 1444 HIJRIAH DI KANTOR CAMAT KEC MANE KAB. PIDIE

Tribratanewspolrespidie. Id /

Senin 05 Desember 2022 telah di laksanakan kegiatan memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 hijriah di Kantor Camat Kec. Mane Kab. Pidie.

Turut Hadir Dalam Kegiatan Tersebut Camat Mane Mahdi S.T, Danramil 17/Gp diwakili oleh Sertu Robi, Kapolsek Mane di wakili oleh Kasium Aiptu Mirza, kepala Puskesmas Mane, Imum Mukim Lutueng, KUA Kec. Mane, Para Geuchik dalam Kecamatan Mane, para Kepala Sekolah dalam Kecamatan Mane dan penceramah Tgk Muksalmina.

Adapun Tema Yang di sampai meneladani adab dan Akhlakul Karimah Nabi Muhammad SAW Dalam kehidupan sehari-hari.

Dengan kehadiran Polisi di tengah kegiatan masyarakat bisa menjaga Guantibmas yang tertib dan nyaman sehingga masyarakat bisa menjalankan kegiatan sehari-hari denagn kondusif dan tentram.

About Indra Humas

Check Also

Kapolres Pidie Tinjau Kesiapan Venue PON XXI Aceh-Sumut di Kabupaten Pidie

Tribratanewspolrespidie.id / Sigli – Kepala Kepolisian Resor Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK, bersama sejumlah …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: MAAF, ARTIKEL INI DILINDUNGI ADMIN !!!