Untuk Mencapai 70 Persen, Polsek Mutiara dan Muspika Melaksanakan Vaksinasi Lansia Untuk Dosis 2

Tribratanewspolrespidie.id /

Untuk merealisasikan target 70 persen, Polsek Mutiara dan Muspika melaksanakan Gerai Vaksinasi Covid-19 untuk lansia pada Dosis 2. Minggu, 3/04/2022.

Polsek dan Muspika terus berupaya maksimal untuk mendorong terealisasinya target pencapaian vaksinasi dalam wilayah hukum Polres Pidie khusunya Polsek Mutiara agar tercapainya Vaksinasi Lansia untuk Dosis 2.

Dalam kesempatan itu Personil Pols3k Mutiara juga menghimbau kepada masyarakat untuk mengikuti kegiatan vaksinasi tersebut, dalam upaya merealisasi-kan target 70 persen pencapaian vaksinasi, untuk membangun herd immunity, mengantisipasi dampak terpapar virus corona atau Omicroon.

About indrahumas

Check Also

Polres Pidie Salurkan Buku dan Al – Qur’an Untuk Dayah Khairuddaraini

Tribratanewspolrespidie.id / Selasa 03 Oktober 2023 bertempat di SMA 1 Padang Tiji dan Dayah Khairuddaraini  …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: MAAF, ARTIKEL INI DILINDUNGI ADMIN !!!